Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN)

LAPORAN HARTA KEKAYAAN PENYELENGGARA NEGERA

15 Feb

 

LAPORAN HARTA KEKAYAAN PENYELENGGARA NEGERA (LHKPN)

DAN SPT PENGGANTI LHKASN TAHUNAN

PENGADILAN NEGERI LARANTUKA

 

 

Merujuk pada ketentuan Pasal 4 dan Pasal 5 Peraturan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nomor 07 Tahun 2016 juncto Keputusan Sekretaris Mahkamah Agung Nomor 147/SEKlSKlVIIII2017 tentang Kewajiban Penyampaian Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara di lingkungan Mahkamah Agung RI dan Badan Peradilan dibawahnya, maka Penyelengara/Wajib LHKPN pada Pengadilan Negeri Larantuka telah menindak lanjutinya dengan melakukan pengisian dan pelaporan LHKPN secara elektronik.

Adapun Penyelengara/ Wajib LHKPN pada Pengadilan Negeri Larantuka Sebagai berikut:

Rekapitulasi 100% Pelaporan LHKPN Tahun 2022 Download

Rekapitulasi 100% Pelaporan LHKPN Tahun 2023 Download

Rekapitulasi 100% Pelaporan LHKPN dan SPT Pengganti LHKASN Tahun 2024 Download